Jakarta, KHATULISTIWAONLINE.COM –
Terdapat perbaikan persinyalan di Stasiun Manggarai dan saat ini masih dalam penanganan petugas. Untuk perjalanan Commuter Line belum bisa dilalui. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanannya,” tulis keterangan KAI Commuter melalui akun X seperti dilihat, Senin (9/10/2023).
KAI Commuter mengatakan ada rekayasa pola operasi selama gangguan berlangsung. Setidaknya ada dua KRL rute dari Bogor-Jakarta Kota mengalami rekayasa rute perjalanan.
“KA 119 (Bogor-Jakarta Kota perjalanan hanya sampai Stasiun Manggarai, kembali sebagai KA 1200 (Manggarai-Bogor),” tulis KAI. (BAS)