JAKARTA, KHATULISTIWAONLINE.COM –
Meskipun harus saya katakan sebenarnya ini sangat berat buat saya, dan saya sudah berkorban meninggalkan kursi DPRD DKI,” kata Riano dalam keterangan tertulis, Senin (6/2/2023).
“Sebagai Ketum Bamus Betawi saya juga merasa berdosa tidak bisa menjaga nama ulama-ulama besar besar Betawi yang dipecat tanpa sebab yang jelas,” sambungnya.
Para ulama-ulama besar Betawi itu di antaranya adalah KH Munawir Aseli, KH Mahfud Asirun, KH Nursofa Tohir, Habib Idrus Jamalulail, Habib Ahmad bin Hamid Al Aydid, Habib Abdurahman Ahmad Al Habsyi, dan KH. Ibrahim Karim
“Mereka semua merupakan ulama besar di Jakarta yang sangat saya hormati. Mereka juga sumber elektoral besar untuk PPP DKI Jakarta,” ujarnya. (MAD)